berita

Pariwisata dan Budaya

BERITA

Sedekah Ruwah Tempilang Dihadiri Wagub Babel

Ruwahan Masjid Jami Tempilang..
Tempilang- Bangka Barat. Tradisi Sedekah Ruwah Desa Air Lintang, Kecamatan Tempilang dilaksanakan pada Minggu pagi, (27/03/22).

Wakil Gubernur Kepulauan Bangka Belitung H. Abdul Fatah, dan Bupati Bangka Barat H. Sukirman hadiri tradisi Ruwahan bertempat di Masjid Jami, Desa Air Lintang.

Tampak hadir Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung beserta anggota, Sekretaris Daerah Kabupaten Bangka Barat, unsur Forkopimda Bangka Barat, beberapa Kepala OPD Kabupaten Bangka Barat, Camat Tempilang, Ketua TP PKK dan Ketua DWP Kabupaten Bangka Barat beserta anggota, Tokoh Agama,Tokoh Adat, Tokoh Masyarakat, Tokoh pemuda, serta masyarakat.

Tradisi budaya yang telah mengakar saat menyambut bulan puasa ini dilakukan oleh masyarakat Tempilang dan sekitarnya, setiap tahun turun-temurun, diadakan saat pertengahan bulan Ruwah yang bertepatan dengan Sya'ban, dan tradisi ruwahan yang ditandai dengan kegiatan ziarah kubur dan makan besar bersama kerabat.

Wagup Babel Abdul Fatah saat memberikan kata sambutan, “Bersyukur kita dapat hadir di Masjid Jami ini dengan ke adaan sehat walfiat, panjang umur semua dan dapat bersilahturahmi bersama, dalam rangka Ruwahan menyambut Bulan suci Ramadhan ini,” senada dengan Bupati Bangka Barat H. Sukirman. Rangkaian acara Ruwahan ini dihadiri kurang lebih 200 Jamaah dari Masyarakat sekitar, usai melaksanakan kegiatan Ruwahan, Masyarakat melanjutkan menuju Pantai Pasir Kuning  lokasi Pesta Adat Perang Ketupat .

Pewarta : Aprianda

Uploader : Aprianda

BRANDING

Branding

View More
Branding

AGEN TOUR WISATA BANGKA BARAT YASMIN BUANA WISATA

AGEN PERJALAN WISATA BANGKA BARAT

Telp : (0716) 22017

Yasmin Buana Wisata
Branding

AGEN TOUR WISATA BANGKA BARAT

Dari Pangkal Pinang ke Bangka Barat

Prasetya Bangka Tour, Tlpn: 085609371979

WhatsApp Image 2021-06-18 at 18.14.11

Highlight

Most Read

Tiga Daya Tarik Wisata Bangka Barat Pesanggrahan menumbing, Batu Balai dan Pantai Batu Rakit mulai hari Selasa, 27 Juli 2021 ditutup sementara.
Tiga Daya Tarik Wisata Bangka Barat, Pesanggrahan Menumbing, Batu Balai, Dan Pantai Batu Rakit Mulai Hari Selasa 27 Juli 2021 Ditutup Sementara
Click Here!
Perlengkapan Sembahyang Rebut Kelenteng Kung Fuk Miau Muntok
Sambut Tradisi Sembahyang Rebut, Kelenteng Kung Fuk Miau Muntok Siapkan Perlengakapn Sembahyang
Click Here!
Homestay Sudirman 12 Muntok Di Kunjungi Tim Sertifikasi CHSE
Homestay Sudirman 12 Dikunjungi TIM Sertifikasi CHSE
Click Here!
Gotong Royong di Bozem Muntok
Pemuda Muhammadiyah Bangka Barat Gelar Aksi Sosial Pemeliharaan Kawasan Bozem Kampung Iklim Muntok
Click Here!
Opsemta ll
BDBAR gelar aksi Opsemta ll di kawasan wisata Bangka Barat
Click Here!
Penyerahan Buku Sejarah
Senator Ust. H. Zuhri M. Syazali DPD RI Kunjungi Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab. Bangka Barat
Click Here!
DOK. WEBINAR
69 Tahun Peringatan Tragedy Perang Dunia II melalui zoom meeting di Museum Timah Indonesia Muntok
Click Here!
Silahturahmi Pandemi
‘Buang Bala” mengawali kembalinya kehidupan para pelaku seni Bangka Barat ditengah pandemi
Click Here!
Ketua (BKSAP) DPR RI Fadli Zon sambangi Dua tempat bersejarah Bangka Barat.
Ketua (BKSAP) DPR RI Fadli Zon kunjungi tempat bersejarah di Bangka Barat
Click Here!
OPSEMTA
Bujang Dayang Bangka Barat mengispirasi melalui OPSEMTA
Click Here!
Petugas Wisata
Satu pegawai honorer Pemda Babar resmi ditugaskan di kawasan wisata Batu Balai
Click Here!
Sertifikasi CHSE
PASADENA HOTEL MENERIMA SERTIFIKAT CHSE DARI KEMENPAREKRAF
Click Here!
Kunjungan KNPI BABAR
SINERGI KNPI DPD KAB. BANGKA BARAT MEMBANTU PEMERINTAH DAERAH DALAM MENGEMBANGKAN PARIWISATA
Click Here!
Pohon tumbang (2)
EVAKUASI PETUGAS WISATA SAAT ALAM TIDAK BERSAHABAT
Click Here!